Salad Buah, Sehat dan LezatSa

Hai sokul, sekarang saya bawain info yang seger-seger nih, kita buat salad buah yukkk
ayok disimak dan dicoba dirumah

All about the food
Salad Buah 
Bahan-bahan :
  • 2 buah apel, potong kecil-kecil bentuk dadu.
  • 10 buah strawberry merah, potong 2 bagian.
  • 6 buah cherry , potong 2 bagian.
  • 3 buah kiwi, potong bentuk dadu.
  • 1/4 buah melon,  potong dadu.
  • 1 buah mangga. potong dadu.
  • 10 buah anggur, potong 2 bagian.
  • 1 buah alpukat, potong dadu. (jika bisa memakai jeruk kalengan)
Bahan bumbu salad :
  • 4 sdm mayones
  • 3 sdm saus tomat
  • air perasan dari 1 buah jeruk nipis
  • diaduk sampai rata
Cara mambuat salad buah :
  1. Cuci semua buah.
  2. Potong semua buah sesuai petunjuk di atas.
  3. Masukkan semua buah yang telah dipotong kedalam wadah.
  4. Masukkan bumbu salad.
  5. Aduk sampai rata, dan salad siap untuk dinikmati.
Mudah kan sokul, kita bisa menyehat kan badan dengan cara yang mudah, salah satunya dengan rutin memakan salad buah ini hehehe

demikina sokul, resep yang saya post ini, tunggu yang lainnya ya, tetap di All About The Foooodddd 
bye bye

Komentar

Postingan populer dari blog ini

DAPOER KIT

DAPOER KITE

Toleransi Antar Umat Beragama... Membangun Kebersamaan yang Lebih Indah